Menemani kamu beribadah kapan saja, dimana saja, dengan lebih mudah dan praktis.
Seri mukena 2 in 1 ini berupa mukena instan terusan yang memudahkan kamu saat memakai mukena tanpa perlu pusing mencari bagian mukena atasan atau bawahan.
Dibagian tangan mukena dilengkapi dengan karet yang bisa kamu kaitkan pada jari kamu agar saat kamu sedang sholat aurat mu akan selalu tertutup dengan sempurna.
Dibagian kepala dapat dilepas dan dipasang kembali memudahkan kamu untuk beribadah
Bahan: Ringan, praktis dan mudah untuk dibawa kemana-mana.
Cocok untuk dipakai berbagai ukuran badan
Length up to 160 cm (dari bahu)
Ukuran tas berkisar di 14cm x 9cm tergantung cara melipat